Update Baru Arknights Menghadirkan Episode dan Karakter Baru

Author

Arfito Adi Nugroho
Senin, 2 Mar 2020 | 19:14 WIB

Akhir dari Arknights sudah dekat karena final episode akan segera hadir di perangkat mobilemu. Necessary Solution akan hadir dengan sesuatu yang baru, termasuk karakter baru.

Beberapa fitur baru akan membuatmu lebih kreatif dan dekoratif. Selain itu juga terdapat banyak event baru yang bisa kamu ikuti dalam update kali ini.

Dalam episode baru, banyak keraguan mengenai Lungmen setelah pertemuan dengan Rhode Island dan FrostNova. Informasi yang dikumpulkan oleh pemimpin Rhodes Island, Amiya, mengenai pengalamannya di Chernobog diberikan ke Lungmen Guard Department.

Semua tidak berjalan sesuai dengan yang diharapkan, mengakibatkan dia harus menghadapi FrostNova. Dari sini, semuanya berubah.

Terdapat banyak karakter yang bisa kamu pilih dalam update terbaru, termasuk 5 operator. Yang terdiri dari six-star guard Ch’en, five-star guard Swire, dan four-star guard Grey.

Three-star guard Defender Spot dan three-star guard Popukar juga ditambahkan. Ch’en dan Swire adalah partner, Ch’en merupakan Special Inspection Unite Chief, sedangkan Swire adalah pengawas seniornya.

Diantar Greyy, Popukar, dan Spot, Gray mungkin adalah yang paling kuat, dengan serangan AOE yang membuat lambat target ketika menyerang. Popukar adalah petarung jarak dekat, menggunakan gergaji untuk menyerang. Spot adala karakter bertahan yang memiliki kemampuan menyembuhkan.

Selain episode dan karakter baru, kamu juga akan mendapat hadiah log-in. Kamu berkesempatan mendapatkan item baru setiap hari kamu log-in hingga 2 April.

Jika kamu log-in selama 7 hari pada 5 Maret hingga 19 Maret kamu berkesempatan untuk mendapatkan pakain baru Veitafield. Pakaian baru Exsusiai dan Cliffheart juga ditambahkan dalam update ini, jadi akan banyak hadiah yang bisa kamu dapatkan.

Arknights dapat kamu mainkan secara gratis melalui Google Play dan App Store.






Be the first to write a comment.



Kartu Ekspansi 1TB Termurah Untuk Xbox Series Akan Segera Rilis
Dungeons of Aether Akan Tersedia di Switch pada 6 April Mendatang
Update Terakhir dari Marvel’s Avengers Gratiskan Seluruh Item Kosmetik
NEXTON Rilis Teaser Trailer Mayu Shiina dari ONE.
Studio Wildcard Akan Rilis Versi Remaster dari ARK: Survival Evolved
ARK II Resmi Ditunda Hingga Akhir 2024 Mendatang
Ed-0: Zombie Uprising Akan Rlis Pada 13 Juli Untuk Konsol Dan PC Secara Global
Update Terbaru Wild Hearts Akan Rilis 6 April Mendatang
Microsoft Umumkan Bundel Xbox Series X Diablo IV
NIS America Rilis Trailer Introduction dari CRYMACHINA
Ekspansi kedua dari Vampire Survivors, Tides of the Foscari Resmi Diumumkan
Hello Kitty and Friends: Happiness Parade Akan Rilis di Switch pada 13 April Mendatang
1. Brain Out
Android
2. RFS – Real Flight Simulator
Android
3. Grand Theft Auto: San Andreas
Android
4. Disney Sorcerer’s Arena
iOS
5. Counter-Strike: Global Offensive
PC
6. God of War
PC
7. Elden Ring
PC
  • Nokia Ubah Logo, Ubah Arah Perusahaan
  • Abxylute Umumkan Konsol Gaming Portable Terbarunya
  • Galaxy S23 Series Akan Usung RAM LPDDR5X
  • Samsung Konfirmasikan Jadwal Rilis dari Galaxy Unpacked untuk Galaxy S23 Series
  • TSMC Dilaporkan Akan Produksi Chipset Snapdragon 8 Gen 3 dalam Jumlah Besar