Rumor mengatakan bahwa Resident Evil 4 remake sedang dalam pengembangan

Author

Arfito Adi Nugroho
Selasa, 14 Apr 2020 | 13:00 WIB

VGC melaporkan bahwa Capcom berencana untuk merilis Resident Evil 4 remake pada 2022. Dalam laporannya dikutip “multiple development source“, yang mengindikasikan bahwa RE4 remake saat ini sedang diproduksi.

Pengembangan ini dilakukan oleh studio M-Two yang berlokasi di di Osaka dan dikepalai oleh mantan kepala PlatinumGames, Tatsuya Minami. Strategi ini akan sejalan dengan pengembangan dari Resident Evil 2, dan 3 remake, yang menggabungkan tim dari luar studia Capcom dan tim dalam Capcom sendiri. VGC melaporkan bahwa remake ini diam-diam sudah disetujui oleh director original Resident Evil 4, Shinji Mikami, yang menolah untuk memimpin proyek ini tapi masih memberikan masukan.

Resident Evil 4 pertama kali dirilis pada tahun 20015 di GameCube dan PS2, dan beberapa kali di rilis ulang dan di remaster untuk konsol-konsol generasi baru. Game tersebut diriis di PC pada tahun 2007, dan dipertimbanngkan menjadi game terbaik dari serial Resident Evil dan game definitif tahun 2000an.






Be the first to write a comment.



Kartu Ekspansi 1TB Termurah Untuk Xbox Series Akan Segera Rilis
Dungeons of Aether Akan Tersedia di Switch pada 6 April Mendatang
Update Terakhir dari Marvel’s Avengers Gratiskan Seluruh Item Kosmetik
NEXTON Rilis Teaser Trailer Mayu Shiina dari ONE.
Studio Wildcard Akan Rilis Versi Remaster dari ARK: Survival Evolved
ARK II Resmi Ditunda Hingga Akhir 2024 Mendatang
Ed-0: Zombie Uprising Akan Rlis Pada 13 Juli Untuk Konsol Dan PC Secara Global
Update Terbaru Wild Hearts Akan Rilis 6 April Mendatang
Microsoft Umumkan Bundel Xbox Series X Diablo IV
NIS America Rilis Trailer Introduction dari CRYMACHINA
Ekspansi kedua dari Vampire Survivors, Tides of the Foscari Resmi Diumumkan
Hello Kitty and Friends: Happiness Parade Akan Rilis di Switch pada 13 April Mendatang
1. Brain Out
Android
2. RFS – Real Flight Simulator
Android
3. Grand Theft Auto: San Andreas
Android
4. Disney Sorcerer’s Arena
iOS
5. Counter-Strike: Global Offensive
PC
6. God of War
PC
7. Elden Ring
PC
  • Nokia Ubah Logo, Ubah Arah Perusahaan
  • Abxylute Umumkan Konsol Gaming Portable Terbarunya
  • Galaxy S23 Series Akan Usung RAM LPDDR5X
  • Samsung Konfirmasikan Jadwal Rilis dari Galaxy Unpacked untuk Galaxy S23 Series
  • TSMC Dilaporkan Akan Produksi Chipset Snapdragon 8 Gen 3 dalam Jumlah Besar