Puzzle & Dragons meluncurkan kembali event crossover dengan Sword Art Online

Author

Arfito Adi Nugroho
Rabu, 8 Apr 2020 | 15:00 WIB

Event terbaru di Puzzle & Dragons adalah event crossover yang berkolaborasi dengan Sword Art Online. Event ini akan berlangsung hingga 19 April.

Dalam event ini kam bisa menggunakan beberapa karakter favorit Sword Art Online dan berbagai makhluk di dalam game untuk melewati dungeon, mengalahkan boss, dan mengalahkan kekuatan jahat Argus.

Kamu akan melihat beberapa karakter baru hadir melalui Teleport Gates, termasuk Alice Synthesis Thirty, Elite Disciple, Eugeo, dan Cardinal. Mereka semua akan tersedia melalui Sword Art Online Egg Machine.

Selain itu, game ini mjuga mendapatkan dua Assist Evolution Monsters bru, Osmanthus Blade dan Blue Rose Sword. Terdapat MP Shop eksklusif, Yuna, dan Monster Exchange eksklusif, Euge dan Kirito.

Dua dungeon baru juga ditambahakan dalam event ini. Kamu akan melewat 7 lantai yang menantang untuk mendapatkan haadiah yang sepadan dengan usahamu. Terdapat pula satu lantai dungeon multiplayer dan boss baru eksklusif.

Dengan melakukan log in saat event berlangsung, kamu akan mendapatkan satu tarikan gratis untuk Sword Art Online Memorial Egg Machine. Akan terdapat 3 bundle spesial yang akan tersedia saat kolaborasi ini.

  • 1 Magic Stone + Sword Art Online Egg Machine bundle ($0.99)
  • 10 Magic Stones + Sword Art Online Cardinal Egg Machine option. Ensures you a 5-star Cardinal and the exclusive SAO Orbs Skin ($9.99)
  • 20 Magic Stones + 6-star Sword Art Online Egg Machine bundle. Guarantees a 6-star pull ($19.99)

Puzzle & Dragons bisa kamu download secara gratis melalui App Store dan Google Play.






Be the first to write a comment.



Lego dan 2K akan Umumkan Game Balap Terbarunya Minggu Ini
Crash Team Rumble Akan Rilis pada 20 Juni Dengan Closed Beta Pada 20-24 April
Promise of Lingyun sudah keluar di iOS dan Android
Ace Racer sudah keluar di iOS dan Android
Call of Dragons akan hadir di iOS dan Android pada akhir bulan ini
Netflix akan meluncurkan 40 game baru di tahun 2023 untuk iOS dan Android
Trinity Fusion Akan Rilis di PlayStation, Early Access Untuk PC Dimulai Pada 13 April Mendatang
Update Dari Sights, Sounds and Speed dari Sonic Frontiers akan Rilis Pada 22 Maret Mendatang
EA Rilis Trailer Story Dan Screenshot Terbaru dari Star Wars Jedi Survivor
Life by You Akan Rilid di Early Access Untuk PC pada 12 September Mendatang
How We Know We’re Alive sudah keluar di iOS
Inkbound akan dirilis minggu ini
1. Brain Out
Android
2. RFS – Real Flight Simulator
Android
3. Grand Theft Auto: San Andreas
Android
4. Disney Sorcerer’s Arena
iOS
5. Counter-Strike: Global Offensive
PC
6. God of War
PC
7. Elden Ring
PC
  • Nokia Ubah Logo, Ubah Arah Perusahaan
  • Abxylute Umumkan Konsol Gaming Portable Terbarunya
  • Galaxy S23 Series Akan Usung RAM LPDDR5X
  • Samsung Konfirmasikan Jadwal Rilis dari Galaxy Unpacked untuk Galaxy S23 Series
  • TSMC Dilaporkan Akan Produksi Chipset Snapdragon 8 Gen 3 dalam Jumlah Besar