Kursi gaming Falout dan Doom dirilis musim panas

Author

Arfito Adi Nugroho
Sabtu, 11 Apr 2020 | 19:00 WIB

Pembuat beberapa kursi gaming terbaik, Nobblechair, telah bekerjasama dengan Batsheda untuk menghadirkan kursi Fallout Vault-Tec, lengkap dengan Vault Boy memberikan kemampuan bermainmu jempol. Dan jika ini tidak membuatmu tertarik, terdapat pula kursi dari Batshed x Noblechairs yang akan diluncurkan.

Kamu bisa mendapatkan kursi gaming Fallout pada musim panas, dan terdapat pula kursi Doom yang dikonfirmasi akan dirilis pada waktu yang sama. Noblechair telah memiliki ijin dari Batsheda untuk membuat produk resmi berlisensi untuk The Elder Scroll, DOOM, RAGE, dan Wolfenstein.

Tidak satupun desain telah difinalisasi, tapi konsep kursi Fallout sudah di publish jauh hari sebelumnya. Meskipun masih dalam pengembangan, kursi ini akan menggunakan skema warna biru dan kuning untuk dipasangkan dengan Vault Boy, ditambah dengan tulisan “prepare for the future”.

Noblechairs juga telah mengumumkan kursi DOOM EDITION. Kursi ini akan memiliki warna dasar hijau dengan logo DOOM yang dijahit dengan warna putih dibagian atas dan Slyer Graph dengan warna merah darah. Terdapat opsi logo DOOM Slayer Club Logo di bagian belakang kursi.

“Batsheda adalah salah satu studia game yang paling dihargai dan mencapai banyak hal di dunia. Sebuah kerjasama dengan merk kursi gaming high-end merupakan pasangan yang bagus untuk mereka yang ingin bermain game dengan nyaman. Saya menunggu untuk melihat desain finalnya”, kata Steven Levitt dari Noblechairs.

Desain final dari kursi tersebut akan diumumkan melalui website Noblechairs, jadi kamu bisa menunggu kabar mengenai kursi gaming DOOM dan Fallout pada musim panas nanti disana.






Be the first to write a comment.



Lego dan 2K akan Umumkan Game Balap Terbarunya Minggu Ini
Crash Team Rumble Akan Rilis pada 20 Juni Dengan Closed Beta Pada 20-24 April
Promise of Lingyun sudah keluar di iOS dan Android
Ace Racer sudah keluar di iOS dan Android
Call of Dragons akan hadir di iOS dan Android pada akhir bulan ini
Netflix akan meluncurkan 40 game baru di tahun 2023 untuk iOS dan Android
Trinity Fusion Akan Rilis di PlayStation, Early Access Untuk PC Dimulai Pada 13 April Mendatang
Update Dari Sights, Sounds and Speed dari Sonic Frontiers akan Rilis Pada 22 Maret Mendatang
EA Rilis Trailer Story Dan Screenshot Terbaru dari Star Wars Jedi Survivor
Life by You Akan Rilid di Early Access Untuk PC pada 12 September Mendatang
How We Know We’re Alive sudah keluar di iOS
Inkbound akan dirilis minggu ini
1. Brain Out
Android
2. RFS – Real Flight Simulator
Android
3. Grand Theft Auto: San Andreas
Android
4. Disney Sorcerer’s Arena
iOS
5. Counter-Strike: Global Offensive
PC
6. God of War
PC
7. Elden Ring
PC
  • Nokia Ubah Logo, Ubah Arah Perusahaan
  • Abxylute Umumkan Konsol Gaming Portable Terbarunya
  • Galaxy S23 Series Akan Usung RAM LPDDR5X
  • Samsung Konfirmasikan Jadwal Rilis dari Galaxy Unpacked untuk Galaxy S23 Series
  • TSMC Dilaporkan Akan Produksi Chipset Snapdragon 8 Gen 3 dalam Jumlah Besar