Game RPG dari veteran Final Fantasy dan Chrono Trigger, BLADE XLORD di iOS dan Android

Author

Arfito Adi Nugroho
Kamis, 23 Apr 2020 | 09:00 WIB

BLADE XLORD merupakan game RPG dari Applibot, sebuah tim developer all-star dari pembuat game Final Fantasy, Chrono Trigger dan Star Ocean. Berita besarnya adalah bahwa sekarang game ini sudah diluncurkan di US dan Kanada.

Dalam game ini kamu akan menghadapi penjahat bernama Quo Vadis dan tetara monsternya, yang sibuk merusak ketenangan kerajaan Languin. Sialnya, Ryde dan Meryl terjebak dalam kekacauan tersebut, dituduh sebagai penghianat, dan dipaksa diasingkan. Sekarang mereka mencari teman untuk membantu mereka dan mengalahkan tirani.

Game ini merupakan RPG mengumpulkan hero, jadi kamu akan melihat 32 kelas karakter yang bisa digunakan untuk membentuk tentara. Saat peluncurannya terdapat 64 senjata yang bisa dikumpulkan dan 18 boss yang bisa dikalahkan.

Pertarngan dalam game ini di desain agar berlangsung secara cepat, dan kamu bisa menargetkan musuh melalui angkasa dengan tepat dan cepat. Terdapat pula mode auto-battle jika kamu sedang melakukan grinding.

Sejak diluncurkan di Jepang, game ini sudah di download lebih dari 10 juta kali, sebuah angka yang fantasti dan akan meningkat dengan perilisannya di barat.

Seperti yang dikatakan di awal, bahwa game ini dibuat oleh tim all-star. Terdapat Hisatoshi Hayakashi sebagai Project Lead, yang merupakan Executive Producer dalam Brave Exvius; Yukio Nakatani selaku Lead Artist, yang merupakan Effect Artist di Crono Trigger dan Environmental Artist di Final Fantasy VII; dan Mitsuo Iwao selaku Writer, yang merupakan Director dari Star Ocean: The Last Hope.

Jika tertarik, kamu bisa memainkan BLADE XLORD secara gratis melalui App Store dan Google Play.






Be the first to write a comment.



Alvastia Chronicles sudah keluar di Android
Aliens: Dark Descent Dikonfirmasi Rilis Pada 20 Juni Mendatang
Bandai Namco Rilis Trailer Gameplay dari Lars Alexandersson
Miasma Chronicles Akan Rilis pada 23 Mei Mendatang
Pixel Ripped 1978 Dikonfirmasi Rilis di PS VR 2, Quest 2 dan PC VR Pada Tahun Ini
NeverAwake Akan Rilis di Xbox Series X|S Pada Kuartal Kedua 2023
Lego dan 2K akan Umumkan Game Balap Terbarunya Minggu Ini
Crash Team Rumble Akan Rilis pada 20 Juni Dengan Closed Beta Pada 20-24 April
Promise of Lingyun sudah keluar di iOS dan Android
Ace Racer sudah keluar di iOS dan Android
Call of Dragons akan hadir di iOS dan Android pada akhir bulan ini
Netflix akan meluncurkan 40 game baru di tahun 2023 untuk iOS dan Android
1. Brain Out
Android
2. RFS – Real Flight Simulator
Android
3. Grand Theft Auto: San Andreas
Android
4. Disney Sorcerer’s Arena
iOS
5. Counter-Strike: Global Offensive
PC
6. God of War
PC
7. Elden Ring
PC
  • Nokia Ubah Logo, Ubah Arah Perusahaan
  • Abxylute Umumkan Konsol Gaming Portable Terbarunya
  • Galaxy S23 Series Akan Usung RAM LPDDR5X
  • Samsung Konfirmasikan Jadwal Rilis dari Galaxy Unpacked untuk Galaxy S23 Series
  • TSMC Dilaporkan Akan Produksi Chipset Snapdragon 8 Gen 3 dalam Jumlah Besar